Tugas Penulisan PR
1. Istilah Asing
a. Intervensi : Pengaruh
b. Editorial : Tajuk rencana
c. Singkretisme : Upaya penyesuaian perbedaan keyakinan
d. Pluralisme : Keanekaragaman
e. Anarkisme : Kekerasan
f. Premer : Pokok
2. Singkatan- singkatan
a. Lazim
- PSSI : Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia
- KONI : Komite Olah Raga Nasional Indonesia
- TKI : Tenaga Kerja Indonesia
- USO : Univesal Service Obligation
- LPI : Liga Primer Indonesia
b. Tidak Lazim
- EFCC : Komisi Kejahatan Ekonomi dan financial
- Pelni : PT Pelayaran Nasional Indonesia
- Kemenlu : Kementrian Luar Negri
- Kominfo : Kementrian Komunikasi dan Informatika
- Pawanslu : Panitia Pengawas Pemilu
3. Pelembutan Makna
a. Saat berada di Mekah, sejumlah jemaah berharap agar pemerintah tidak menutup mata atas itu semua.
Artinya : Tidak memperdulikan (acuh tak acuh).
b. ..Sebagian jamaah membelanjakan sisa uang riyal mereka untuk mengnjal perut.
Artinya : Menahan kelaparan.
c. ….Kasus mafia pajak yang terbukti melumpuhkan seluruh harkat dan martabat Republik…
Artinya : Menurunkan
d. ….Pemerintah mulai mengambil upaya stabilisasi harga melalui instrument fiscal…..
Artinya : Menaikan harga
e. Sengaja di Marjinalkan.
Artinya : Tidak diperdulikan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar